Instalasi Go
Pada sesi ini, kita akan membahas bagaimana proses instalasi pada Go di Windows dan juga Mac OS
Last updated
Was this helpful?
Pada sesi ini, kita akan membahas bagaimana proses instalasi pada Go di Windows dan juga Mac OS
Last updated
Was this helpful?
Kita download terlebih dahulu Go Installer pada link berikut
Setelah selesai melakukan download, lakukan instalasi aplikasi seperti biasa. Secara default, Go terinstal di to C:\Go.
Buka command prompt, lalu jalankan perintah berikut:
Jika sudah tampil versi Go, maka proses instalasi telah berhasil.
Kita download terlebih dahulu Go Installer pada link berikut
Setelah selesai melakukan download, lakukan instalasi aplikasi seperti biasa.
Setup environment path pada terminal menggunakan ~/.bash_profile
jika masih menggunakan bash
dan ~/.zshrc
jika sudah menggunakan zsh
. Jika menggunakan Visual Studio Code, kita bisa menggunakan perintah berikut ini:
atau
Lalu tambahkan baris kode berikut ini:
Buka terminal atau iterm, lalu jalankan perintah berikut:
Jika sudah tampil versi Go, maka proses instalasi telah berhasil.
Extract archive tersebut ke path/usr/local
:
Setup path binary Go ke PATH environment variable. Pada terminal menggunakan ~/.bash_profile
jika masih menggunakan bash
dan ~/.zshrc
jika sudah menggunakan zsh
. Jika menggunakan Visual Studio Code, kita bisa menggunakan perintah berikut ini:
atau
Lalu tambahkan baris kode berikut ini:
Untuk memastikan Go telah terinstal, cek version Go menggunakan:
Jika sudah tampil versi Go, maka proses instalasi telah berhasil.
Kita download terlebih dahulu Go Installer pada link berikut . Pada tutorial ini kita mendownload archive file dengan nama go1.15.7.linux-amd64.tar.gz